Memang banyak software-software yang tersedia untuk memasang password pada flashdisk, tapi kali ini, saya akan memberikan tutorial untuk memasang password pada flashdisk tanpa software yang saya dapatkan dari blog teman saya http://pedasmaniscinta.blogspot.com/
Berikut ini adalah caranya:
1. Buka Notepad (Start -> Accecories -> Notepad)
2. Copy kode di bawah ini dan pastekan pada notepad tadi
on error goto 0
dim s,quest,sd,m,winpath,fs
set sd=createobject("Wscript.shell")
set fs=createobject("Scripting.FileSystemObject")
set winpath=fs.getspecialfolder(0)
set s=wscript.createobject("wscript.shell")
do while quest=""
quest=inputbox("Masukkan PASSWORD.Kesalahan dalam memasukkan password akan membuat komputer Shut Down secara otomatis!!!","http://anima-generation.blogspot.com|flashdisk security")
if quest="" then
m=MsgBox("Maaf anda belum memasukkan password...!", 0+0+48, "http://anima-generation.blogspot.com|flashdisk security")
end if
loop
if quest="TULIS PASSWORD DISINI" then
s.run "shutdown -a"
sd.run winpath & "\explorer.exe /e,/select, " & Wscript.ScriptFullname
else
s.run "shutdown -s -t 0"
end if
3. Ubah tulisan TULIS PASSWORD DISINI dengan password yang anda inginkan (pemakaian huruf kapital/huruf besar sangat berpengaruh). saya sarankan memakai angka yang sudah diingat di luar kepala atau menggunakan gabungan huruf dan angka yang sudah sering dipakai untuk password anda.
4. Lalu save as dengan nama passwordlock.vbs (sebelum di save as pastikan pilih all files)
Password telah flashdisk telah siap, sekarang yang perlu kita lakukan adalah membuat perintah untuk pengaturan otomatis setelah flashdisk dimasukan di PC dan password akan terbuka.
Berikut adalah langkah-langkahnya :
1. Buka Notepad
2. Copy paste script kode dibawah ini ke notepad
[Autorun]
shellexecute=wscript.exe passwordlock.vbs
action=FLASHDISK TELAH DILENGKAPI PASSWORD
Anda dapat mengubah kata FLASHDISK TELAH DILENGKAPI PASSWORD sesuai kata-kata mutiara keinginan anda.
Setelah itu lakukan penyimpanan seperti file yang pertama (save as -> pilih all files), tetapi pada bagian File name tulislah autorun.inf, sebelum di save as pastikan pilih all files.
Kemudian pindahkan kedua file yang telah anda buat tadi (autorun.inf dan passwordlock.vbs) ke dalam flashdisk anda.
langkah terakhir silakan anda hidden autorun.inf dan passwordlock.vbs yang telah dibuat tadi.
Cara hidden : klik kanan pada masing- masing autorun.inf dan passwordlock.vbs lalu pilih properties, centang kotak yang ada di tanda hidden.
NOTE: Compatible/bisa digunakan untuk win XP, dimohon jangan sampai lupa password sendiri karena kami tidak bertanggung jawab atas hal tersebut.
SELAMAT MENCOBA
Fasilitas berlangganan artikel di anima world telah tersedia (FREE)
1 komentar:
If you're looking to lose kilograms then you need to start following this totally brand new personalized keto plan.
To create this keto diet, certified nutritionists, personal trainers, and professional chefs have joined together to produce keto meal plans that are effective, decent, cost-efficient, and delicious.
From their launch in January 2019, 1000's of individuals have already transformed their figure and health with the benefits a proper keto plan can offer.
Speaking of benefits: in this link, you'll discover eight scientifically-confirmed ones offered by the keto plan.
Posting Komentar